Selasa, 29 September 2009

Comitting Suicide

Seorang pria yang sedang frustasi berat datang ke perpustakaan dan menemui penjaga perpustakaan.
Pria: Dimana saya bisa menemukan buku tentang bunuh diri?,
Penjaga: Lemari yang paling ujung, rak kedua dari bawah.
Pria tersebut bergegas ke tempat yang ditunjuk oleh penjaga perpustakaan. Tapi tak lama kemudian kembali dengan wajah kecewa.
Pria: Saya sudah mencari dengan teliti tapi saya tidak menemukan satupun buku tentang bunuh diri.
Penjaga: Maaf, saya juga tidak yakin kalau anda bisa menemukannya karena buku-buku tersebut tidak pernah dikembalikan oleh peminjamnya.

Dari:
Bunuh Diri,
http://dnelz.blogspot.com/2007/03/cerita-humor-segar-dan-lucu-banget.html
Diakses pada hari: Selasa, 29 September 2009

0 komentar: